
Yayan Hadrat Jatmiko, S.Sos
Wakasek Kurikulum
Apa saja tugas wakasek kurikulum? Mengambil inisiatif untuk mengkoordinasikan dan mengarahkan dalam penyusunan, pengembangan dan pelaksanaan kurikulum merdeka. Mengkoordinasikan penyusunan dan pengembangan modul mata pelajaran/bahan ajar. Mengkoordinasikan penyusunan program pembayaran, skenario pembelajaran. Membina pembelajaran MGMP sekolah.
Joko Sutrisno, S.Kom
Staf Wakasek Kurikulum & Kajur TKJ
Membantu tugas Wakasek Bidang Kurikulum dalam melaksanakan program - program pembelajaran
Yoga Rizha Perdana, SPd.
Staf Wakasek Kurikulum & Kajur MPLB
Membantu tugas Wakasek Bidang Kurikulum dalam pembuatan jadwal mengajar, pembagian jam pelajaran, jadwal piket dan pekerjaan lainnya.
Ganjar Nur Hidayati, SPd.
Kepala Jurusan DKV
Kepala Program Keahlian atau dikenal dengan nama KAPROG adalah "kepala sekolah lingkup kecil" di SMK atau Sekolah Kejuruan, dengan uraian tugas : - Menyusun rencana dan program kerja Jurusan. - Membagi tugas kepada Sekretaris Jurusan, Ketua Program Studi, dan Kepala Laboratorium. - Mengkordinasikan Ketua Program Studi dan kepala Laboratorium agar terjalin kerja sama yang baik;
Erna Sulistyorini, SPd.
Kepala Jurusan AKL
Kepala Program Keahlian atau dikenal dengan nama KAPROG adalah "kepala sekolah lingkup kecil" di SMK atau Sekolah Kejuruan, dengan uraian tugas : - Menyusun rencana dan program kerja Jurusan. - Membagi tugas kepada Sekretaris Jurusan, Ketua Program Studi, dan Kepala Laboratorium. - Mengkordinasikan Ketua Program Studi dan kepala Laboratorium agar terjalin kerja sama yang baik;
Yetti Khofifah, SPd.
Kepala Jurusan BDP
Kepala Program Keahlian atau dikenal dengan nama KAPROG adalah "kepala sekolah lingkup kecil" di SMK atau Sekolah Kejuruan, dengan uraian tugas : - Menyusun rencana dan program kerja Jurusan. - Membagi tugas kepada Sekretaris Jurusan, Ketua Program Studi, dan Kepala Laboratorium. - Mengkordinasikan Ketua Program Studi dan kepala Laboratorium agar terjalin kerja sama yang baik;